Entah matahari terbenam atau matahari terbit, keduanya
memiliki pesona tersendiri.
Sunset and
sunrise, both have their own charm.
Selama ini saya lebih suka memotret matahari terbit walau
pun untuk itu saya harus bela-belain bangun dari sebelum jam lima pagi,
langsung pergi ke lokasi tanpa mandi dan sarapan terlebih dulu serta harus
menahan udara dingin subuh.
All this
time I’d rather taking photos of sunrise though it made me had to get up even
before five in the morning, went straight to the location without took a bath
or had breakfast, not to mention had to face the cool temperature at dawn.
Hari ketiga kami di Ambon, memotret matahari terbit menjadi
momen yang tepat untuk memulai hari sekaligus menandai akhir liburan kami.
On our
third day in Ambon, taking photo of sunrise would make the perfect moment to
start the day and to mark the end our vacation.
Rabu, 27 Mei, jam lima pagi kami berangkat naik motor ke
atas bukit.
Wednesday,
27th May, it was five am when we rode the motorcycle up to the hill.
Bukit yang berdiri menghadap kota Ambon. Pemandangannya luar
biasa dari atas sana.
The hill
stood facing the city of Ambon. One hell of a view from up there.
* * *
* *
Selasa, 26 Mei, kami sedang dalam perjalanan pulang dari
Pantai Sante. Tidak ada niat untuk memotret matahari terbenam tapi pemandangan
seperti yang terlihat dalam foto-foto dibawah ini sayang untuk dilewatkan.
Tuesday, 26th
May, we were on the way from Sante Beach. Didn’t even think of taking photo of
sunset but the view as shown in these photos were too precious to be missed.
Kami pun berhenti dipinggir jalan.
We made a
stop at the side of the road.
.. to be continued ..
bagus banget panoramanya ya mbak ;)
ReplyDeleteBagus banget. Ambon itu ternyata menyimpan banyak keindahan
ReplyDelete